Bolehkah Meminta Ruqyah?

Pertanyaan: اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللّهِ وَبَرَكَاتُهُ Afwan ustadz, izin bertanya, Apakah ada dalilnya bagi orang yang meminta rukyah mendapat laknat dari Allah ? Demikian pertanyaannya, semoga ustadz dan kita semua selalu diberikan rahmat dan hidayah oleh Allah جَزَاك اللهُ خَيْرًا Ditanyakan oleh Sahabat BiAS N06-G20 Jawab: وعليكم السلام ورحمة الله وبركاته Meminta ruqyah selama dilakukan [Selengkapnya..]

Bolehkah Kredit Mobil Langsung Tanpa Pihak Ketiga?

Pertanyaan: السلام عليكم ورحمة اللّه وبركاته Saya ingin bertanya, bagaimana pandangan dalam Islam. Bila kami hendak membeli kendaraan tapi dari pinjaman Koperasi ? Nantinya mobil yang dibeli tersebut status-nya sudah lunas, tapi tiap bulan kita bayar melalui koperasi. Mohon saran dan masukkan-nya, apakah hal demikian ini termasuk Riba ? جَزَاك اللهُ خَيْرًا (Dari Hanif di [Selengkapnya..]

Bolehkah Melangsungkan Akad Nikah Tanpa Dihadiri Mempelai Wanita?

Pertanyaan: السلام عليكم ورحمة اللّه وبركاته Ustadz ana ingin bertanya, bagaimana hukum akad nikah tanpa dihadiri calon pengantin perempuannya dimajlis akad nikah?? Kronologinya begini Ustadz, calon pengantin perempuannya ada di singapore, karena terikat kontrak kerja jadi tidak bisa pulang terlebih dahulu sampai selesai kontrak. Untuk menghindari terjadinya khalwat lewat media elektronik dan menghalalkan komunikasi antara [Selengkapnya..]

Apa Hukum Fotografi?

Pertanyaaan: اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللّهِ وَبَرَكَاتُهُ Saya ingin menanyakan masalah hukum fotografi dalam islam. Kawan saya adalah seorang fotografi yang menjual foto-fotonya ke surat kabar dan majalah serta media online, bagaimanakah hukumnya dalam islam ? Perlu diketahui foto-foto yang dihasilkan bermacam-macam mulai dari landscape, feature, hewan dan tumbuhan, serta manusia ( bukan foto model-model yang [Selengkapnya..]

Apakah Fitrah Wanita Untuk Menikah?

Pertanyaan: اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللّهِ وَبَرَكَاتُهُ Bagaimana sebenarnya fitrah seorang wanita ustadz? Apakah salah bila saya berfikiran bahwa saya bisa hidup tanpa seorang laki-laki dan tidak perlu menikah? (tetapi kadang suka baper kalau melihat orang menikah) جَزَاك اللهُ خَيْرًا (Dari assyifa haifa di makassar Anggota Grup WA Bimbingan Islam N06 G-56) Jawaban: وعليكم السلام ورحمة [Selengkapnya..]

Bagaimana Cara Sholat Jama’ Takdim?

Pertanyaan: السلام عليكم ورحمة اللّه وبركاته Saya mau menanyakan terkait sholat jama’ takdim tetapi masih keadaan di rumah, khawatir di jalan nanti tidak sempat melaksanakan, dan bagaimana hukumnya ? Dan andaikan jika nanti setelah sampai di tempat sekitar jam 5 belum habis waktu ashar ? (Dari Hamba Alloh Anggota Grup WA Bimbingan Islam). Jawaban: وعليكم [Selengkapnya..]

Bagaimana Cara Rujuk Setelah Talak?

Pertanyaan: اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللّهِ وَبَرَكَاتُهُ Mohon dijelaskan tata cara rujuk, saya baca harus ada saksi 2 orang yang adil. apa yang harus disampaikan kepada mereka saat saya ingin rujuk kepada isteri saya setelah talak 1 dan masih masa iddah. Terima kasih. جَزَاك اللهُ خَيْرًا (Dari arviyanto di gunung putri bogor jawa barat Anggota Grup [Selengkapnya..]

Bolehkah Zakat Mal Disalurkan Kepada Para Imam Masjid dan Ustadz?

Pertanyaan: اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللّهِ وَبَرَكَاتُهُ Ustadz, apakah dipebolehkah menyalurkan zakat maal untuk para Imam-imam Masjid dan para pengajar (ustad/ustadzah) di sekolah Islam? جَزَاك اللهُ خَيْرًا Ditanyakan oleh Sahabat BiAS TO5 G-65 Jawab: وعليكم السلام ورحمة الله وبركاته Zakat mal hanya boleh diberikan kepada mereka yang termasuk dalam salah satu dari 8 golongan mustahik zakat [Selengkapnya..]

Apa Hukum Orang Yang Sudah Mampu Tetapi Belum Niat Pergi Haji?

Pertanyaan: السلام عليكم ورحمة اللّه وبركاته Jika seseorang sudah memiliki harta boleh di bilangan punya rumah/mobill/tanah kapling, tapi belum ada niat untuk haji atau umroh, bagaimana hukumnya ? جَزَاك اللهُ خَيْرًا (Dari Hamba Alloh Anggota Grup WA Bimbingan Islam) Jawaban: وعليكم السلام ورحمة الله وبر كاته Bismillaah Kesimpulan : Orang yang mampu tapi tidak mendaftar [Selengkapnya..]

Tidak Sholat Wajib Bertahun-Tahun Wajibkah Diganti?

Pertanyaan: اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللّهِ وَبَرَكَاتُهُ saya ingin bertanya tentang bagaimana hukum ketika seorang sudah dikatakan baligh dan dengan sadar meninggalkan kewajiban sholat bertahun-tahun.apakah hal tersebut termasuk hutang atas kewajiban yang harus dibayar? Mohon penjelasannya, Terima kasih, Wassalamualaikum wa rahmatullah جَزَاك اللهُ خَيْرًا (Dari Rosa Maulu Umroh di Malang Anggota Grup WA Bimbingan Islam T06 [Selengkapnya..]