Benarkah Samson Itu Nabi?
Pertanyaan: Ada tulisan di salah satu situs media berita bahwa Samson itu nabi. Tapi itu perubahan nama dari Sam’un al-Ghozi. Kemudian Sam’un Al Ghozi lebih dikenal dengan nama Samson. Ialah orang yang mempunyai kekuatan luar biasa yang tidak terkalahkan, yang kelemahannya terletak pada rambutnya Jawab: Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du, [Selengkapnya..]